Rabu, 21 September 2016

STATUS BUSSY PADA PRINTER EPSON L SERIES

Penulis kali ini akan membahas printer Epson L Series dengan status bussy.

Pengalaman ini pertama kalinya penulis alami saat menerima servisan printer L120. Kondisi pertama saat printer dinyalakan kondisi normal, cariage unit bergerak ke kanan dan ke kiri. Namun saat cariage unit mau memposisikan parkir ke kanan, ini carriage ternyata tidak mau, alias tetap di posisi dikiri. Karena lama ditunggu tidak bergerak ke kanan, akhirnya saya tekan tombol riset yang posisinya sebelahan ama tombol power. Setelah tombol reset saya tekan akhirnya carriage unit mau parkir ke kanan. Tapi saat mau dipakai ngeprint, eh printer ini cuman narik kertas sedikit lalu error. Akhirnya saya bongkar, saya cek satu per satu mulai saya coba ganti motor eh ternyata tidak motornya, saya coba ganti sensor timming line eh ternyata tidak, saya coba lepas semua kabeh flexibel eh ternyata sama aja tidak ada perubahan. Sampai uji coba yang terakhir, mengeluarkan jurus maut yaitu ganti mainboard baru dan berhasil. Akhirnya ketemu juga masalah printer L120 dengan status bussy tersebut, ternyata kerusakan terjadi pada mainboadnya. Alhamdulillah sudah bisa menemukan kasus baru yang dialami printer epson L120. Lega rasanya.....

Demikian pengalaman dari penulis, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar